Tag Archives Gerwani

Tahanan politik perempuan di Kamp Plantungan.
Tujuh Tahanan Politik Perempuan di Kamp ...

Tujuh Tahanan Politik Perempuan di Kamp Plantungan

Nur Janti | Rabu 04 Oktober 2017 WIB Tahanan politik perempuan ini orang-orang terdidik yang beraktivitas dalam politik, seni, dan pendidikan. Diasingkan di Kamp Plantungan selama belasan tahun tanpa diadili. KAMP Plantungan terletak di kaki Gunung Prau, Kendal, Jawa Tengah. Tempat sangat... read more »

ilustrasi penjara. sxc.hu
Kisah pelarian tiga Gerwani dari penjara...

Kisah pelarian tiga Gerwani dari penjara Bukit Duri

Senin, 24 September 2012 07:31 | Reporter : Ramadhian Fadillah Truk dan motor lalu lalang di Komplek Ruko Bukit Duri Plaza, Jakarta Selatan. Jejeran ruko yang tampak kuno berdiri berderet. Beberapa kuli membongkar barang-barang untuk dimasukkan ke gudang. Sama sekali tak ada bekas-bekas sebuah... read more »

Kredit ilustrasi: Putu Deoris
Tahun Hijriyah, 65, dan Usaha Mengawetka...

Tahun Hijriyah, 65, dan Usaha Mengawetkan Ketakutan

22 September 2017 | Ahmad Thariq HARI-hari ini, kita dikagetkan oleh himbauan Panglima TNI jenderal Gatot Nurmantyo agar diadakan nonton bareng (nobar) film besutan sutradara Arifin. C. Noor, Pengkhianatan G30S/PKI. Umum diketahui bahwa film ini adalah film propaganda yang sarat manipulasi... read more »

Iqbal Aji Daryono (Ilustrasi: Ivon/detikcom)
Dari Film PKI hingga Sastra untuk Rekons...

Dari Film PKI hingga Sastra untuk Rekonsiliasi

Selasa 19 September 2017, 14:48 WIB | Iqbal Aji Daryono Wacana pemutaran kembali film Penumpasan Pengkhianatan G 30 S PKI kian berembus kencang. Tak tanggung-tanggung, dua dari pendukungnya adalah Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo dan Panglima TNI Gatot Nurmantyo. Itu mengerikan sekali. Bahwa... read more »

TAMARA: Pementasan Repertoar "Gejolak Makam Keramat" yang dimainkan Teater Tamara dengan metode sema'an oleh ibu-ibu Penyintas 65; sukses digelar Kamis (13/7) malam di Gedung Purna Budaya UGM, Yogyakarta [Foto: Devy Dc]
Sema’an “Gejolak Makam Keramat”, Pentasn...

Sema’an “Gejolak Makam Keramat”, Pentasnya Perempuan Penyintas

Reportase: Devy DC – Yogyakarta Di tengah drama politik yang nyaris kehilangan segala kepatutan buat dicerna bagi membangun estetika dan nalar sehat, ada kebangkitan perempuan yang mengolah keprihatinan tafakur panjangnya menjadi suatu proses kreatif berkesenian. Perempuan itu, para penyintas... read more »

illustrasi: RA. Kartini [wartasolo]

Kartini dan Gerwani

Catatan: Diah Wahyuningsih Naat Setiap 21 April, semua perempuan mengingatnya sebagai hari istimewa. Perayaan bermunculan dimana-mana. Segala macam gaya berbusana ala Kartini pastinya... read more »

Salah satu penyintas yang hadir dalam acara "Jalan Berkeadilan bagi Penyintas" yang berlangsung 17-19 Maret 2017 di Komnas Perempuan, Jakarta. 
Foto: Nugroho Sejati

Kekerasan Seksual Terhadap Perempuan Pasca Peristiwa 1965

MF. Mukthi | Sabtu 18 Maret 2017 WIB Pasca Peristiwa 1965 banyak perempuan menjadi korban kekerasan seksual. Mulai dari dibotaki sampai dicari logo Palu Arit di sekitar kemaluannya. Zaenab... read more »

illustrasi: foto "ingatan sunyi" [ist]

Kekerasan Pasca Gestok 65: Dari Politik Kepada Seks

  Pengantar Redaksi:  Ada pomeo muncul dari diskusi para peneliti, sejarawan muda dan aktivis HAM yang fokus berupaya menyingkap tabir kelam Tragedi 65 Indonesia. Bahwa “kekuasaan... read more »

Kamp Plantungan yang kini menjadi Lembaga Pemasyarakatan (LP) Pemuda 2B.

Kamp Platungan: Saksi Derita Tahanan Politik Gerwani yang Membekas Hingga Saat Ini

Senin, 9 Januari 2017 10:12 WIB 10 Desember diperingati sebagai Hari HAM Internasional dan Komnas Perempuan hendak memorialisasi kasus-kasus pelanggaran HAM masa lalu. Di Semarang, Lembaga... read more »

Pemandangan gunung dan suasana perdesaan di Malang.

Mengenang Redup Jejak ’65 di Malang

Nurdiyansah Dalidjo* | Oct 20, 2016 Udara sejuk langsung terasa begitu saya tiba di Malang pada suatu pagi menjelang siang. Lega betul akhirnya bisa menghirup oksigen segar dengan cuaca cerah... read more »